Kegiatan Desa

Thumbnail Image
Wandi Kurniawan
Rabu, 21 Mei, 08:59 WIB

TPT IRIGASI

Hallo warga Desa Gunungsari …Pada hari Selasa Tanggal 20 Mei Tahun 2025, Kami Informasikan bahwa Pemerintah Desa Gunungsari bersama TPK ( Tim Pelaksana Kegiatan ) BPD, PLD, dan warga setempat dan juga di hadiri Oleh Forkopincam Kecamatan Ciranjang, Dengan rincian sebagai berikut : Bidang Kegiatan : Pembangunan DesaSub Bidang : Pekerjaan UmumJenis Kegiatan : TPT IRIGASILokasi Kegiatan : Kp. Cibodas RW 001Volume : Panjang 250 meter Jumlah Biaya : Rp. 82.000.000 ( Delapan Puluh Dua Juta Rupiah )Sumber Dana : Dana Desa Tahap 1   Semoga dalam pelaksanaan pembangunan TPT Irigasi ini diberikan keselamatan untuk kita semua dan bisa bermanfaat untuk warga Desa Gunungsari. Hatur Nuhun

Thumbnail Image
Wandi Kurniawan
Senin, 19 Mei, 10:28 WIB

TPT JALAN

Pada hari Rabu Tanggal 23 April Tahun 2025, Kami Informasikan bahwa Pemerintah Desa Gunungsari bersama TPK ( Tim Pelaksana Kegiatan ) BPD, PLD, dan warga setempat dan juga di hadiri Oleh Forkopincam Kecamatan Ciranjang, Dengan rincian sebagai berikut :Bidang Kegiatan : Pembangunan DesaSub Bidang : Pekerjaan UmumJenis Kegiatan : TPT JalanLokasi Kegiatan : Kp. Rawagede – Kp. GumulungVolume : Panjang 450 meterJumlah Biaya : Rp. 135.000.000 ( Seratus Tiga Puluh Lima Juta Rupiah )Sumber Dana : Dana Desa Tahap 1Semoga dalam pelaksanaan TPT Jalan ini di berikan keselamatan untuk kita semua dan bisa bermanfaat untuk warga Desa Gunungsari.

Thumbnail Image
Wandi Kurniawan
Senin, 19 Mei, 10:24 WIB

Rabat Beton

Pada hari Selasa Tanggal 15 April Tahun 2025, Kami Informasikan bahwa Pemerintah Desa Gunungsari bersama TPK ( Tim Pelaksana Kegiatan ) BPD, PLD, dan warga setempat dan juga di hadiri Oleh Forkopincam Kecamatan Ciranjang, Dengan rincian sebagai berikut :Bidang Kegiatan : Pembangunan DesaSub Bidang : Pekerjaan UmumJenis Kegiatan : Rabat BetonLokasi Kegiatan : Kp. Rawadudut – Kp. RawasariVolume : Panjang 250 meter Lebar 3.5 meter Tebal 15 cmJumlah Biaya : Rp. 193.000.000 ( Seratus Sembilan Puluh Tiga Juta Rupiah )Sumber Dana : Dana Desa Tahap 1Semoga dalam pelaksanaan pembangunan jalan Desa ini di berikan keselamatan untuk kita semua dan bisa bermanfaat untuk warga Desa Gunungsari.Hatur Nuhun

Thumbnail Image
Wandi Kurniawan
Jumat, 02 Mei, 14:51 WIB

Peningkatan kapasitas perangkat desa

Peningkatan kapasitas perangkat desa tentang Jaga desa dan Dusling

Thumbnail Image
Ferry Sepna Nugraha
Jumat, 02 Mei, 14:48 WIB

Rapat bersama baperida

Kepala desa menghadiri rapat di baperida terkait bantuan keuangan 25jt per rt

v